Beranda Kabupaten Pohuwato Dukung GENCARKAN, OJK dan Pemkab Pohuwato Gelar Edukasi Keuangan Kepada ASN

Dukung GENCARKAN, OJK dan Pemkab Pohuwato Gelar Edukasi Keuangan Kepada ASN

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Provinsi Sulawesi Utara, Gorontalo, dan Maluku Utara bekerja sama dengan Pemerintah Kabupaten Pohuwato menggelar kegiatan Edukasi Keuangan kepada Aparatur Sipil Negara (ASN), Kamis, (22/05/2025).

0
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Provinsi Sulawesi Utara, Gorontalo, dan Maluku Utara bekerja sama dengan Pemerintah Kabupaten Pohuwato menggelar kegiatan Edukasi Keuangan kepada Aparatur Sipil Negara (ASN), Kamis, (22/05/2025).

Kegiatan diawali penyerahan simbolis Inklusi Keuangan kepada 5 ASN Setda Pohuwato, masing-masing, Jimrevers Palandung, Derna Pasiali, Yurike Buluati, Nurnaningsih Hasan, dan Ismail Lantolo oleh Bupati Saipul Mbuinga, Kepala OJK, Direktur Operasional Bank SulutGo, Kanwil BSG Gorontalo, dan Sekda Iskandar Datau.
 

  • Tags

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Berita Teratas

Berita Terkait
Berita Terkait