CARAPANDANG.COM - Pilkada serentak tahun ini merupakan momen krusial bagi Gen Z, yang mulai terjun ke dalam arena politik sebagai pemilih baru. Data KPU menunjukkan bahwa sekitar 46 juta pemilih dalam Daftar Pemilih Tetap (DPT) adalah Gen Z berusia di bawah 27 tahun. Ditambah dengan pemilih milenial yang lebih muda, kedua generasi ini berpotensi mencapai jumlah lebih dari 100 juta orang.
Milenial dan Gen Z, Suara Kamu Menentukan Pilkada 2024
Pilkada serentak tahun ini merupakan momen krusial bagi Gen Z, yang mulai terjun ke dalam arena politik sebagai pemilih baru.